Demi apa, ini memang kisah yang
ditakdirkan untukku : )
Awalnya kamu miliknya,hatimupun
untuknya..
Aku hanya sebagai penonton dan peran
pembantu dihubungan kalian,akupun masih sibuk dengan urusan menyembuhkan hati,
dan tak berpikir macam-macam waktu itu..
Entah...
Semuanya berubah ketika kamu mulai
berhenti mengejarnya..
Aku hanya bisa mendukung maumu, aku
temanmu saat itu..
Waktu berjalan,
Kamu menyatakan sesuatu yang membuat
aku tersenyum simpul
“ah,tak mungkin ini serius. Aku tau.
Aku tau” pikirku
3 minggu yang kamu janjikan untukku..
Aku tak berprasangka apapun,aku masih
janggal
Melewati hari demi hari, minggu demi
minggu dan sampai terjadi masalah itu
Kenapa aku jadi takut kehilangan kamu?
Entah...
Hari tetap berjalan,ku tandai itu
Melihat perubahanku...
Perubahannya dan hatiku meski masih
dalam ragu
Pertemuan pertama hanya dua pasang
mata itulah awal dari segalanya
Awal dari munculnya keyakinanku
Hilangnya raguku
:’) kamu benar-benar membuktikan
keseriusanmu..
Entah....
Ini semua diluar jangkauanku, Tuhan
yang mengaturnya...
Membelokkan hatiku untukmu
Memilihmu
Dan kini siap jalani yang ada didepan
mata, bersamamu...
LOVE YOU KEBOKU ©